GARANSI PENDAPATAN MASA DEPAN LINTAS GENERASI

Sampai kapan Anda bisa punya pendapatan rutin? Sampai pensiun? Lalu setelah pensiun, apakah pendapatan itu masih akan ada?

Tidak ada yang bisa menjamin apakah di masa depan kita masih bisa punya pendapatan tetap atau tidak. Karena itu kita harus siapkan sendiri jaminannya sejak sekarang.

Mengapa?

  • Kelak saat kita PENSIUN, ternyata biaya hidup TIDAK IKUT PENSIUN. Tetap perlu biaya hidup yang bahkan akan meningkat tiap tahun karena inflasi.
  • Apakah hanya perlu biaya hidup? Pertimbangkan juga biaya perawatan diri, rekreasi, bersosialisasi, arisan, donasi, reuni, dll.
  • Punya banyak aset? Tanah, rumah, kendaraan, dll.? Artinya perlu BIAYA PERAWATAN rutin, bayar PAJAK tiap tahun, dan itu akan berlangsung selamanya. Jika tidak ada pendapatan, dari mana sumber dananya?
  • Apalagi jika punya anak yang masih sekolah sedangkan orang tuanya sudah pensiun. Masih perlu DANA yang besar untuk menuntaskan tanggung jawab sebagai orang tua.

Maka perlu jaminan pendapatan yang didapatkan secara berkala, bukan sekaligus. Kalau diterima sekaligus, tidak ada jaminan bisa bertahan lama. Lebih sulit mengontrol pemakaiannya sehingga ada risiko habis dalam waktu singkat.

Bahkan kalau bisa, pendapatan tetap tersebut bisa berlanjut LINTAS GENERASI, artinya bisa berlanjut dinikmati juga oleh generasi selanjutnya.

Menginginkan ilustrasi yang sesuai dengan kebutuhan? Silakan klik di sini:

https://forms.gle/jPgwAiJDZj6xrT8c9

Related Posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *